Jumat, 12 Januari 2018

KONFIGURASI TCP/IP PADA UBUNTU SERVER

server@server# ifconfig
  • untuk melihat interface dan ip yang terkonfigurasi
server@server# ifconfig -a
  • untuk melihat semua interface (UP/DOWN) dan ip yang terkonfigurasi
server@server# ifconfig eth0 up
  • untuk menghidupkan interface eth0
server@server# ifconfig eth0 192.168.1.2 netmask 255.255.255.0
  • untuk memberikan ip 192.168.1.2/24 pada interface eth0
server@server# ip route add default via 192.168.1.1
  • untuk menambahkan default gateway (0.0.0.0/0) melalui 192.168.1.1

untuk mengganti IP secara permanen pada salah satu interface maka harus mengedit file "interfaces" yang ada pada direktory /etc/network

server@server# nano /etc/network/interfaces

maka akan muncul seperti dibawah ini

untuk save konfigurasi bisa dengan kombinasi tombol CTRL+O
untuk keluar dari file Interfaces bisa dengan kombinasi Tombol CTRL+X

setelah selesai mengkonfigurasi file interface, maka networking perlu direstart agar konfigurasi yang kita rubah bisa dijalankan, untuk merestart networking bisa dengan perintah :
server@server#  /etc/init.d/networing restart
atau
server@server# service networking restart

untuk melihat tabel routing pada linux menggunakan perintah 
server@server# route -n

untuk menambahkan konfigurasi DNS pada Linux kita harus mengedit file resolv.conf yang ada pada direktori /etc
server@server# nano /etc/resolv.conf
dan tambahkan ip DNS server seperti dibawah ini
             nameserver 8.8.8.8
             nameserver 8.8.4.4

0 komentar:

Posting Komentar